Memasang jaringan powerline, Ikhtisar pemasangan, Cara berbagi akses internet – Linksys PLEK500 User Manual

Page 125: Tip 4

Advertising
background image

4

Memulai

Adapter Jaringan Powerline PLEK500

Memasang Jaringan Powerline

Ikhtisar pemasangan

Untuk mengatur jaringan Powerline, Anda harus:

Memastikan Anda telah memiliki akses Internet dan jaringan rumah

yang aktif

Membagikan akses Internet dengan jaringan Powerline Anda

Memasang adapter Powerline di setiap ruangan tempat perangkat

jaringan bekabel yang akan dihubungkan

Tip

Jika memungkinkan, sambungkan setiap adapter Powerline langsung

ke stopkontak di dinding, bukan ke kabel perpanjangan, stopkontak

ekstensi, atau pelindung lonjakan arus

Jika adapter Powerline harus dipasang ke stopkontak ekstensi, pastikan

tidak ada perangkat elektronik lain yang tersambung ke stopkontak

ekstensi yang sama

Untuk konfigurasi adapter lanjutan, lihat “Konfigurasi Lanjutan” di

halaman 5

Cara berbagi akses Internet

Untuk berbagi akses Internet melalui jaringan Powerline, hubungkan router

Anda ke jaringan Powerline (umumnya dengan adaptor Powerline port tunggal

seperti PLE500)

Untuk menghubungkan router nirkabel ke jaringan Powerline:
1.
Tancapkan adaptor Powerline port tunggal Anda ke stopkontak listrik di

dekat router nirkabel LED daya adapter akan menyala

2. Gunakan kabel jaringan Ethernet yang disertakan ke port pada

adapter dan ke port yang belum digunakan di bagian belakang router

nirkabel LED Ethernet adapter akan menyala Anda sekarang siap untuk

memperluas jaringan Powerline ke seluruh rumah Anda

CATATAN

Untuk pengaturan keamanan lanjutan, lihat “Mengatur keamanan

lanjutan” di halaman 5

Cara menambahkan adapter Powerline

ke jaringan Anda

Setelah router jaringan yang ada terhubung ke adaptor Powerline, Anda dapat

menambahkan adapter di mana pun di rumah Anda

Untuk menghubungkan adapter Powerline tambahan:
1.
Tancapkan adapter ke stopkontak listrik di dekat perangkat jaringan

yang akan dihubungkan LED daya adapter akan menyala LED Powerline

berkedip, kemudian menyala terus setelah koneksi didapatkan

2. Sambungkan kabel jaringan perangkat jaringan ke port yang tersedia

pada adapter Powerline LED Ethernet adapter akan berkedip, kemudian

menyala terus setelah koneksi didapatkan

Advertising