Menggunakan sambungan listrik generik dan adaptor – HP LaserJet 6L Pro Printer User Manual

Page 100

Advertising
background image

12 Bab 1 - Pengaturan

IN

Menggunakan sambungan listrik generik dan
adaptor

Catatan

HP tidak merekomendasikan
penggunaan adaptor generik (atau
sambungan listrik) pada printer Anda
seperti contoh yang diperlihatkan di sini.

PERINGATAN!

Hati-hati bila memasang printer pada
adaptor generik atau sambungan listrik.
Bila menggunakan sambungan listrik,
atur kabel printer dan komputer supaya
menghadap arah yang sama. Sangatlah
penting kontak ground kabel printer
terhubung ke kontak ground stopkontak
listrik. Anda bisa mengalami cedera
yang serius dan menyebabkan
kerusakan pada komputer dan printer
jika salah memasukkan colokan kabel
printer. Periksalah spesifikasi adaptor
sebelum menggunakannya pada printer
Anda.

Setelah listrik tersambung, lampu
indikator pada panel kontrol printer akan
menyala lalu berkedip teratur. Lampu
Salah (atas) akan menyala bila wadah
masukan kertas kosong.

Anda tidak akan menemukan sakelar on/
off pada printer. Setelah tidak aktif
selama 15 menit, printer secara otomatis
akan beralih ke situasi rendah daya yang
disebut Modus Tidur.

PERHATIAN

HP tidak merekomendasikan
penggunaan baterai cadangan atau UPS
dengan printer Anda. Penggunaan
tersebut bisa merusak printer Anda..

Advertising