Petunjuk menggunakan kertas – HP LaserJet 6L Pro Printer User Manual

Page 167

Advertising
background image

IN

Petunjuk menggunakan kertas 79

Petunjuk menggunakan kertas

Untuk hasil terbaik, gunakan kertas kualitas tinggi yaitu antara 70 dan
150g/m

2

(20 pon). Pastikan kertas berkualitas baik, tidak ada

potongan, tekukan, sobekan, noda, ceceran partikel, debu, kerutan,
rusak, kusut atau ujung kertas terlipat.

Jika Anda tidak yakin atas jenis kertas yang Anda gunakan (misalnya
kertas bond atau kertas daur ulang), periksa label kemasan kertas.

Kertas ringan atau yang berkualitas jelek bisa menyebabkan
berbagai masalah pada kualitas cetakan, kemacetan, atau kerusakan
printer.

Gejala

Masalah dengan Kertas

Solusi

Kualitas cetak yang jelek atau
toner menggumpal. Masalah
pada pengumpanan.

Terlalu lembab, terlalu kasar,
terlalu licin, atau embos;
kertas rusak.

Coba jenis kertas lain.

Dropout, macet, kusut.

Penyimpanan yang tidak
benar.

Simpan kertas di tempat rata
dalam kemasannya yang
tahan lembab.

Banyak bayangan latar
keabuan.

Terlalu tebal.

Gunakan kertas yang lebih
ringan.

Sangat kusut.
Masalah pada pengumpanan.

Terlalu lembab, arah urat
kertas yang salah atau
konstruksi urat kertas yang
terlalu pendek.

Gunakan kertas dengan urat
kertas yang panjang. Cetak
dengan menggunakan slot
keluaran media yang tebal.

Kemacetan, kerusakan pada
printer.

Potongan atau bolongan.

Jangan menggunakan kertas
potongan atau kertas
berlubang.

Masalah pada pengumpanan. Ujung kertas bergerigi.

Gunakan kertas berkualitas
baik.

Advertising